Menu

Mode Gelap
Kasus Korupsi Impor Gula, Kejagung Serahkan Tersangka dan Barang Bukti ke Kejari Jakpus Kasus Razman dan Firdaus, Praktiksi Hukum: Pemberian Sanksi Harus Objektif dan Proporsional Polisi Bekuk Komplotan Wanita Spesialis Pencuri Perhiasan Anak Ratusan Personel Amankan Haul Habib Muhammd Bin Thohir Al Hadad di Kota Tegal Korem 041 Gelar Turnamen Tenis Beregu Putra se-Provinsi Bengkulu Perseteruan LSM Dengan Kepala Disdikbud Kota Bengkulu Jadi Perhatian Banyak Pihak

Pemprov Bengkulu

Libatkan Perusahaan Lokal dan Nasional, Gubernur Rohidin Buka Job Fair

badge-check


Gubernur Rohidin saat memberikan sambutan di Job Fair Perbesar

Gubernur Rohidin saat memberikan sambutan di Job Fair

Satujuang– Libatkan perusahaan lokal dan nasional, Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah membuka Job Fair yang diselenggarakan oleh Disnakertrans Provinsi Bengkulu.

Selain membuka Job Fair dari Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans), Gubernur Rohidin juga meluncurkan Aplikasi “Apo Lokak” yang berisi informasi seputar dunia kerja di Atrium Bencoolen Mall, Rabu (11/10/23).

“Penting untuk menjadwalkan Job Fair secara rutin dengan melibatkan perusahaan lokal dan nasional juga mendukung pengiriman tenaga kerja luar negeri,” ujar Rohidin dalam sambutannya.

Sementara itu, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Bengkulu, Edwar Heppy, menyatakan bahwa Job Fair ini akan diadakan setiap tahun.

Dimana pada tahun ini saja, ada sekitar 575 perusahaan lokal dan nasional berpartisipasi dengan harapan dapat menyerap banyak tenaga kerja dalam satu hari.

“Semoga dengan diadakannya job fair dapat menyerap banyak tenaga kerja,” ujar Edwar menambahkan.(rls)

Trending di Pemprov Bengkulu