Menu

Mode Gelap
Dukung Program Nasional, Gubernur Rohidin Gelar Konsolidasi Pertemuan PPL se-Provinsi Bengkulu Kesiapsiagaan Bencana, PMI Bengkulu Gelar Kompetisi Relawan 2024 Tanggapi Keluhan Juru Parkir, Rohidin: Kami Tidak Akan Mengambil Keuntungan dari Masyarakat  Dorong Inovasi untuk Indonesia, PTPP Raih Penghargaan Fortune 100 Laporan Ratusan Kades Langsung Direspon Bawaslu Bengkulu, Masuk Tahap Kajian Awal Tak kunjung Launching, Dewan Mukomuko dr Ferdy Jureli Tinjau Langsung Kondisi RS Pratama Ipuh

Pemprov Bengkulu

Dorong Kesejahteraan Penjahit, Gubernur Bengkulu Lantik Pengurus Baru PPWB

badge-check


Dorong Kesejahteraan Penjahit, Gubernur Bengkulu Lantik Pengurus Baru PPWB Perbesar

Dorong Kesejahteraan Penjahit, Gubernur Bengkulu Lantik Pengurus Baru PPWB

Satujuang- Gubernur , , resmi melantik kepengurusan Persatuan Penjahit Wanita (PPWB) untuk periode 2024-2029 di Balai Raya Semarak, .

Pelantikan ini merupakan langkah penting dalam upaya pemerintah untuk memajukan sektor ekonomi kreatif, khususnya di bidang fashion yang berbasis pada budaya lokal.

“Dengan perlindungan dari BPJS Ketenagakerjaan, kami ingin para penjahit dapat berkarya dengan tenang dan terlindungi,” ujar Rohidin.

Ia mendorong agar para anggota PPWB terdaftar dalam BPJS Ketenagakerjaan untuk memastikan kesejahteraan dan keselamatan kerja mereka.

Rohidin juga mengingatkan para pengurus PPWB yang baru dilantik utuk menghadapi tantangan dengan semangat, serta fokus pada pengembangan produk fashion berkualitas yang mengangkat budaya lokal.

“Pemerintah Provinsi mendukung penuh keberadaan dan perkembangan PPWB. Kami berharap organisasi ini dapat berperan sebagai wadah inovasi dalam menciptakan produk fashion yang memuat nilai-nilai budaya ,” tambahnya.

Ketua Umum PPWB yang baru, Ratna Dewi, menegaskan komitmen kepengurusan baru untuk bersinergi dengan pemerintah dalam membangun melalui produk fashion.

“Kami berkomitmen melestarikan budaya melalui produk fashion dan berkontribusi dalam pembangunan daerah,” pungkas Ratna menutup sambutannya.(Adv/red)

Trending di Pemprov Bengkulu