Menu

Mode Gelap
Kopi Bengkulu Semakin Jadi Pusat Perhatian, Pak Sahid Cofee Jadi UMKM Terfavorit Pemkab Blitar Kembalikan Kejayaan Tembakau Dengan Memanfaatkan Anggaran DBHCHT 2024 Tekan Kasus Curanmor, Polsek Tamansari Bagikan 80 Gembok Gratis untuk Warga Polisi Tangkap Pelaku Tawuran Antar Geng di Cengkareng Jakbar Asosiasi UMKM Resmi Berdiri, Rohidin Dorong Perlindungan Pekerja Non-Formal Serahkan SK, Rohidin: Pengangkatan PPPK Tanpa Biaya

Pemkab Blitar

Puncak Kemegahan Perayaan 700 Tahun Blitar, Bupati Gelar Pisowanan Ageng

badge-check


Bupati Blitar Hj Rini Syarifah (kiri) bersama ketua DPRD kab Blitar Suwito (kanan) mengikuti prosesi Pisowanan Ageng Perbesar

Bupati Blitar Hj Rini Syarifah (kiri) bersama ketua DPRD kab Blitar Suwito (kanan) mengikuti prosesi Pisowanan Ageng

Selain itu, dengan adanya pelayanan publik terpadu, diharapkan dapat memudahkan masyarakat dalam mengakses berbagai layanan pemerintah.

Selain Pesta Rakyat, Pemerintah juga menggelar rangkaian kegiatan Hari Jadi dengan Lomba melukis gerabah pada 3 Agsustus, Youtf Festival dan Grand Final Duta Pemuda , Zikir Bersama, Bedhol Pusoko, Malam Tirakatan, Pisowanan Ageng, Resepsi Hari Jadi, Gebyar Wisata Dana dan masih banyak kegiatan lain dalam rangka memeriahkan hari bersejarah .

“Dalam gebyar wisata ini, destinasi wisata yang ada di memberikan promo bagi pengunjung berupa diskon tiket masuk dengan harapan menarik wisatawan, sehingga mendongkrak ekonomi masyarakat yang bermuara PAD dari sektor wisata turut meningkat. Sekali lagi, 7 abad usia , kita dedikasikan untuk masyarakat ,” ungkapnya.

Rini menuturkan, Pemkab akan terus manata diri, meningkatkan pertumbuhan ekonomi, mengurangi tingkat kemiskinan, penurunan stunting, peningkatan kualitas kesehatan dan pelayanan publik lainnya. (ADV/kmf/Herlina)

Trending di Pemkab Blitar