Menu

Mode Gelap
Patroli Long Weekend di Kota Tegal, Pemotor Berknalpot Brong Dihukum Push Up Peringatan Maulid Nabi, Gubernur Rohidin Ajak Masyarakat Teladani Akhlak Rasulullah Rohidin Mersyah: Sertifikasi Arsitek Kunci untuk Pembangunan yang Sesuai Budaya Pimpin Peletakan Batu Pertama Ponpes An-Nur, Rohidin Optimis Bangun Generasi Berakhlak Peringatan Maulid Nabi, Khairil: Toleransi Adalah Kunci Utama Menghargai Perbedaan Pemprov Bengkulu Sukses Atasi Pembebasan Lahan Masjid Al-Muttaqien

DPRD Lebong

7 Anggota DPRD Kabupaten Lebong Dapil II Menggelar Reses

badge-check


					7 Anggota DPRD Kabupaten Lebong Dapil II Menggelar Reses Perbesar

7 Anggota DPRD Kabupaten Lebong Dapil II Menggelar Reses

Satujuang.com – Guna melakukan penjaringan aspirasi masyarakat, tujuh anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Dapil II menggelar Reses, dilaksanakan di halaman kantor camat Sakti, Rabu (24/3/21) dengan tetap menerapkan Protokol Kesehatan.

Adapun tujuh anggota DPRD Dapil II ini yaitu, Ronald Reagen dari fraksi PKB, Rinto Putra Cahyo dari fraksi , Pip Haryono dari fraksi PAN, Ferdinan Marcos dari fraksi , Mahdi dari fraksi , Rodi Hartono dari fraksi , dan Rama Chandra dari fraksi .

Reses adalah manifestasi kesatuan pimpinan DPRD dan Anggota DPRD untuk melakukan komunikasi dua arah dengan konstituen melalui kunjungan di Daerah pemilihan (Dapil) masing-masing yang dilakukan secara rutin pada setiap masa reses.

Dapil II kabupaten meliputi 3 kecamatan, yakni kecamatan Bingin Kuning, kecamatan Sakti dan kecamatan Tengah.

Dalam sambutannya Camat Sakti Hj. Gusmawati,SH, mengucapkan selamat datang kepada anggota DPRD Dapil II dan seluruh masyarakat yang mewakili masing-masing kecamatan di kecamatan Sakti.

Dari tiga kecamatan yang merupakan bagian dari Dapil II, syukur Alhamdulillah kecamatan Sakti jadi tuan rumah.

Dirinya berharap, aspirasi dari masyarakat ini nanti dapat diserap oleh anggota DPRD dan merealisasikannya sesuai dengan anggaran yang ada di kabupaten.

Dalam kegiatan tersebut, masyarakat diberikan waktu menyampaikan aspirasinya dalam sesi tanya-jawab.

Adapun aspirasi yang disampaikan masyarakat meliputi :

  1. Susahnya air bersih.
  2. Insfratruktur jalan.
  3. Kesenian tradisional adat rejang yang perlu dibangkitkan lagi.
  4. Keberagaman uang rajo di kabupaten .
  5. Lampu jalan.
  6. Masalah sampah di aliran sungai.
  7. Permohonan adanya GOR mini.
  8. Dampak banjir terhadap persawahan masyarakat.
  9. Tempat hiburan malam yang menjadi penyakit masyarakat.

Dari aspirasi masyarakat tersebut, masing-masing anggota DPRD Dapil II memberikan jawaban serta tanggapan.

Trending di DPRD Lebong