Menu

Mode Gelap
Patroli Long Weekend di Kota Tegal, Pemotor Berknalpot Brong Dihukum Push Up Peringatan Maulid Nabi, Gubernur Rohidin Ajak Masyarakat Teladani Akhlak Rasulullah Rohidin Mersyah: Sertifikasi Arsitek Kunci untuk Pembangunan yang Sesuai Budaya Pimpin Peletakan Batu Pertama Ponpes An-Nur, Rohidin Optimis Bangun Generasi Berakhlak Peringatan Maulid Nabi, Khairil: Toleransi Adalah Kunci Utama Menghargai Perbedaan Pemprov Bengkulu Sukses Atasi Pembebasan Lahan Masjid Al-Muttaqien

Pemprov Bengkulu

3 Pegawai DPK Bengkulu Raih Prestasi Gemilang, Naik Pangkat 4C

badge-check


					3 Pegawai DPK Bengkulu Raih Prestasi Gemilang, Naik Pangkat 4C Perbesar

3 Pegawai DPK Bengkulu Raih Prestasi Gemilang, Naik Pangkat 4C

Satujuang- Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Provinsi raih prestasi gemilang dengan mempromosikan tiga pegawainya ke posisi puncak.

Tiga pegawai dipromosikan menjadi Ahli Utama 4C, menandai pencapaian tak tertandingi yang pertama bagi DPK di wilayah .

“Saya bangga dan bersyukur atas prestasi ini,” ungkap Kepala DPK Provinsi , Meri Sasdi, Jumat (23/2/24).

3 Pegawai DPK Bengkulu Raih Prestasi Gemilang

3 Pegawai DPK Raih Prestasi Gemilang

Adapun tiga pegawai yang naik pangkat adalah Zurleli, Puriyanti dan Flora Esphandora.

Menurut Meri, prestasi ini merupakan hasil dari kerja keras, dedikasi, dan inovasi yang luar biasa dari para pustakawan dan arsiparis.

“Kenaikan pangkat ini diputuskan melalui penilaian kinerja yang ketat dan komprehensif, dengan mempertimbangkan komponen penilaian, langkah kredit, capaian kinerja, dan inovasi para pegawai,” jelasnya.

3 Pegawai DPK Bengkulu Raih Prestasi Gemilang, Naik Pangkat 4C

3 Pegawai DPK Raih Prestasi Gemilang

Prestasi ini diharapkan menjadi motivasi bagi seluruh ASN di DPK untuk terus meningkatkan kinerja dan memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

“Kita harus terus tingkatkan disiplin, semangat, dan kerjasama sebagai Aparatur Negara. Dengan itu, insyaAllah Allah akan memberikan keberkahan, pertolongan, dan kesuksesan,” pungkas Meri.(nt/adv)

Trending di Pemprov Bengkulu