Menu

Mode Gelap
Harhubnas 2024, Bengkulu Siap Memimpin Transformasi Transportasi Pemprov Bengkulu Siap Gelar Rakor Literasi dan Kreativitas Akhir September Ini Tingkatkan Hasil Pertanian, Gubernur Rohidin Distribusikan Alsintan untuk Petani Bengkulu Dorong Kesejahteraan Penjahit, Gubernur Bengkulu Lantik Pengurus Baru PPWB Manfaat Air Cucian Beras, Solusi Kecantikan Kuno yang Kembali Populer Yogie Arry Ungkap Manfaat Susu Ikan untuk Kesehatan dan Ekonomi

Pemprov Bengkulu

Tingkatkan Produktivitas Pertanian, Pemprov Bengkulu Salurkan 1.118 Alsintan

badge-check


Tingkatkan Produktivitas Pertanian, Pemprov Bengkulu Salurkan 1.118 Alsintan Perbesar

Tingkatkan Produktivitas Pertanian, Pemprov Bengkulu Salurkan 1.118 Alsintan

Satujuang- Gubernur , , menyatakan komitmennya untuk meningkatkan produktivitas pertanian di Provinsi dengan menyalurkan alat dan mesin pertanian (Alsintan) secara konsisten.

Gubernur Rohidin, didampingi oleh Kepala Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura, dan Perkebunan (TPHP) Provinsi , M. Rizon, menyalurkan bantuan Alsintan di Kabupaten dan .

“Setiap tahun, alokasi bantuan Alsintan seperti handtractor, kultivator, egrek, dan dodos sawit disediakan melalui APBD,” ujar Rohidin, Rabu (11/9/24).

Ia berharap bantuan ini dapat memotivasi petani untuk meningkatkan hasil pertanian mereka.

Untuk tahun 2024, Pemerintah Provinsi telah menyalurkan 1.118 unit Alsintan ke berbagai kabupaten dan kota.

“Realisasi penyaluran bantuan Alsintan telah mencapai lebih dari 50%, dengan distribusi di empat kabupaten: , , , dan ,” imbuhnya.

Kepala Dinas TPHP, M. Rizon, menambahkan bahwa penyaluran ini telah melampaui separuh dari target.

Seorang petani dari , Nurman Andriansyah, berharap agar bantuan Alsintan ini terus berlanjut karena sangat membantu petani di daerahnya.

“Kami sangat berharap bantuan ini berlanjut, karena sangat bermanfaat bagi kami,” tutur Nurman.

Rincian penyaluran bantuan Alsintan di Kabupaten dan adalah sebagai berikut:

– Kabupaten :
– Handtractor: 5 unit
– Handspayer: 5 unit
– Pupuk Organik Cair: 1.412 liter

– Kabupaten :
– Handtractor: 3 unit
– Kultivator: 11 unit
– Mesin Rumput: 22 unit
– Handspayer: 15 unit
– Pupuk Organik Cair: 657 liter.(Adv/red)

Trending di Pemprov Bengkulu