Menu

Mode Gelap
Ario Tejo Bayu Aji Sukses Pimpin Jalin, Terima Penghargaan Top 100 CEO 2024 Studi Ungkap Karakter Hewan Tingkatkan Keterampilan Sosial Anak Tren Kecantikan Ramah Lingkungan, Ini Bahan Alami dari Indonesia Upah Naik Hanya 6,5 Persen, Ketua Komisi IV Provinsi Bengkulu Buka Kotak Pengaduan Dampak SE KPU Provinsi Bengkulu, Saksi ROMER di Mukomuko Ketakutan SE KPU Provinsi Bengkulu Disebut Bentuk Intimidasi Kepada Pasangan ROMER

DPRD Prov Bengkulu

Ketua Komisi II Dorong Petani Hidukan Kembali Koperasi Tani

badge-check


Ketua Komisi II DRPD Provinsi Bengkulu, Jonaidi SP Perbesar

Ketua Komisi II DRPD Provinsi Bengkulu, Jonaidi SP

Satujuang- Ketua Komisi II DPRD Provinsi Bengkulu, Jonaidi, mendorong para petani untuk menghidupkan kembali koperasi tani dengan tujuan menampung dan mengelola hasil pertanian.

Menurut Jonaidi, koperasi tani akan menjadi sarana yang efektif untuk memperkuat kemandirian dan meningkatkan kekompakan antar petani.

“Mari kita hidupkan kembali kelompok-kelompok tani dan koperasi petani, karena kekompakan ini sangat penting untuk menjaga tanah kita dan meningkatkan perekonomian serta kesejahteraan hidup,” ujar Jonaidi.

Ketua Komisi II Dorong Petani Hidukan Kembali Koperasi Tani

Ketua Komisi II DRPD Provinsi Bengkulu, Jonaidi SP saat menyapa masyarakat petani

Lebih lanjut, Jonaidi menegaskan komitmennya untuk segera mencari solusi terhadap setiap permasalahan yang dihadapi oleh masyarakat, khususnya para petani.

“Dengan fungsi budgeting saya sebagai anggota DPRD dan keterlibatan di komisi yang membidangi sektor pertanian, saya berkomitmen untuk menyusun kebijakan anggaran yang mendukung kepentingan seluruh masyarakat,” papar Jonaidi. (Adv)

Trending di DPRD Prov Bengkulu