Menu

Mode Gelap
Kembali Muncul Fenomena Sungai di Atas Jalan Wilayah Rejang Lebong Makan Bergizi Gratis di Kota Pekalongan Baru Untuk 2 Kecamatan, Karena DPRD Kota Blitar Gelar Rapat Gabungan: Hidupkan Pasar Legi Dengan Berbagai Event 5 Kebiasaan Sepele yang Diam-Diam Bisa Bikin Kamu Cepat Tua! Mau Puasa Lancar? Ini 7 Tips Penting yang Wajib Kamu Lakukan Sebelum Puasa! Jelang Idul Fitri 2025, Presiden Prabowo Beri Diskon Harga Tiket Hingga Tarif Tol

DPRD Prov Bengkulu

Gunadi Yunir: Hari Kohanudnas Menjadi Momentum Penting Mengapresiasi Peran TNI Angkatan Udara

badge-check


Anggota DPRD Provinsi Bengkulu, Gunadi Yunir. Perbesar

Anggota DPRD Provinsi Bengkulu, Gunadi Yunir.

Satujuang- Anggota DPRD Provinsi Bengkulu, Gunadi Yunir menyebut, peringatan hari Kohanudnas menjadi momentum penting untuk mengapresiasi peran TNI Angkatan Udara (AU).

“Mereka merupakan garda terdepan dalam mengawasi aktivitas udara yang masuk dan keluar Indonesia,” papar Gunadi Yunir, Senin (19/2/24).

Gunadi menuturkan, Komando Pertahanan Udara Nasional (Kohanudnas) memiliki peran yang tak tergantikan dalam mengamankan wilayah udara Indonesia, termasuk Bengkulu.

Herwin Suberhani: Mari Kita Berikan Semangat Kepada TNI Kita

Pasukan Komando Pertahanan Udara Nasional

Ia juga mengingatkan pentingnya keterlibatan masyarakat dalam mendukung upaya Kohanudnas dalam menjaga keamanan wilayah.

“Masyarakat memiliki peran penting dalam memberikan informasi jika mereka mengetahui adanya aktivitas mencurigakan di sekitar wilayah mereka. Dukungan moral dan kesadaran akan pentingnya pertahanan udara juga harus terus disosialisasikan kepada masyarakat,” jelasnya.

Melalui kerjasama antara masyarakat dan pihak berwenang, diharapkan keamanan wilayah, termasuk di Bengkulu, dapat terus ditingkatkan.

Semoga dengan kesadaran bersama dan kerjasama yang baik, Indonesia dapat terus berkembang sebagai negara yang kuat dan aman, terutama dalam menjaga kedaulatan udara di era globalisasi ini. (Adv)

Trending di DPRD Prov Bengkulu