Menu

Mode Gelap
Diguyur Hujan, Warga Pasir Panjang Antusias Hadiri Kampanye Ansar Nyanyang Presiden Jokowi Yakini Prabowo Capai Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen dalam Lima Tahun DPR Dinilai Tak Perlu Tambah Komisi Meski Kementerian Bertambah Pengangguran AS Meningkat, Rupiah Menguat Hingga 0,64% Peringatan Dini BMKG, Potensi Hujan Lebat dan Angin Kencang Hari Ini Pengakuan Sandra Dewi, Cerita Beban Keuangan Usai Suami Terjerat Kasus Hukum

Jaga Imun dan Kebugaran Tubuh, Dandim 1206/PSB Ajak Anggota Gowes Bareng

badge-check

Putussibau – Guna memelihara kesehatan dan kebugaran fisik, Dandim 1206/PSB Letkol Inf Jemi Oktis Oil S.I.P, melaksanakan kegiatan olahraga sepeda bersama personel jajaran , Selasa (08/06/2021).

Kegiatan gowes tersebut, akan menempuh jarak 40 Kilometer yang dimulai rute start dari Makodim 1206/PSB, menyusuri Jalan Lingkar/Jalan Poros, Kabupaten dan finish kembali di Makodim 1206/PSB.

Dandim 1206/PSB, Letkol Inf Jemi Oktis Oil S.I.P, mengatakan, bahwa kegiatan olahraga sepeda dilaksanakan ini, dilakukan dengan penuh gembira, sehingga imunitas kita akan meningkat dan kesehatan kita juga pun akan selalu terjaga di massa Pandemi ini.

“Saya harap, agar selama pelaksanaan kegiatan tetap memperhatikan faktor keamanan dan juga mematuhi rambu-rambu lalu lintas, serta tidak memaksakan diri, karena yang mengetahui kondisi fisik kita adalah pribadi masing-masing,” ujar Dandim.

(Pendim 1206/PSB).

Trending di